Tips Membeli Blackberry (1)
Dalam dunia ponsel pintar hanya ada beberapa produk yang benar-benar sangat terkenal dan banyak diminati oleh konsumen dari seluruh penjuru dunia, di mana salah satunya adalah ponsel pintar besutan Research In Motion, BlackBerry.